Selasa

Cara Mudah Mengatasi Asus Zenfone 4 Bootloop Dari Mode Droidboot

Cara Mudah Mengatasi Asus Zenfone 4 Bootloop Dari Mode Droidboot - Assalamu'alaikum selamat siang sahabat Teknisi, Kali ini admin ingin share bagaimana jika Asus zenfone terjadi kendala Bootloop. Tutorial kali ini bisa di katakan gampang gampang susah karna menggunakan program fastboot, hampir mirip dengan tutorial root asus zenfone 4. Jika sudah pernah pasti bisa mengikutinya hehe.

Cara Mudah Mengatasi Asus Zenfone 4 Bootloop Dari Mode Droidboot

Persiapkan alatnya dulu mas gan :

1. Silahkan Download (Intel USB Driver)
2. Berikutnya Download  Program Fastboot 
3. File yang paling di butuhkan yaitu :  

  • Download AntiBootloopXposed.zip (ini untuk backup jika terjadi kesalahan saat mengikuti langkah-langkah nya)
  • Download AntiBootloopBuildProp.zip (untuk jaga jaga jika terjadi bootloop di sebabkan salah edit build pro untuk semua firmware)
  • Download AntiBootloopFonts.zip (Jika nantinya terjadi bootloop disebabkan tidak pas memilih ukuran font untuk all firmware)

Jika alatnya sudah di persiapkan semua berikut ini langkah-langkah untuk menjalankan.

Cara Mudah Mengatasi Asus Zenfone 4 Bootloop Dari Mode Droidboot


  • Ketika sudah masuk DROIDBOOT selanjutnya tekan POWER + Tombol Volume Atas + Volume bawah bersama sama sampai muncul dialog 'Ready for Download"
  • Colokkan android zenfonenya ke laptop atau pc memakai kabel data. setelah itu driver akan mengecek
  • Yang saya contohkan disini adalah dengan AntiBootloopXposed.zip
  • Klik dua kali OPEN CMD pada folder fasstboot yang sudah anda download tadi.
  • Masukan perintah command berikut kemudian tekan enter
fastboot flash update AntiBootloopXposed.zip
  • anda telah sukses jika sudah muncul tulisan seperti gambar di bawah ini :
Cara Mudah Mengatasi Asus Zenfone 4 Bootloop Dari Mode Droidboot

Selanjutnya android akan merestart otomatis. Begitulah tutorial mudahnya :). terimakasih sudah berkunjung ^_^