Sabtu

Pengertian, Sejarah dan Manfaat Serta Dampak Menggunakan Internet Terlengkap

Pengertian, Fungsi dan Manfaat Internet Terlengkap - Selamat malem gan.. kali ini akan membahas tentang apa itu internet. Kita adalah user pengguna internet jadi minimal harus mengetahui internet itu apa

Internet adalah kepanjangan dari internet connection. Internet yaitu jaringan yang terbuka untuk seluruh dunia yang terhubung dengan banyak atau bahkan jutaan jaringan komputer menggunakan standart sistem global (TCP/IP).

Pada era moderen ini internet menjadi rajanya dalam pencarian informasi. Internet sangat berpengaruh dalam perkembangan zaman. Bahkan banyak orang yang mampu memanfaatkan internet ini sebagai ladang uang bagi mereka. Yang biasanya digunakan untuk berjualan secara online dan lain sebagainya.

Pada tahun sekitar 1969 amerika melalui departemen pertahanan membentuk jaringan komputer internet yang sering dinamakan ARPANET.

Tujuan dibentuknya internet adalah untuk memfasilitasi keperluan militer amerika. Tetapi dengan pesatnya perkembangan zaman internet menjadi kebutuhan pokok.

Pengertian, Fungsi dan Manfaat Internet Terlengkap

Manfaat Menggunakan Internet


Internet dimanfaatkan disegalan bidang dimulai dari bidang bisnis, pemerintaha, akademik, dan lain-lain : 

  • Dalam bidang bisnis kita bisa memanfaatkan internet untuk memperkenalkan produk yang kita punya.
  • Menggunakan internet membantu kita mendapatkan informasi lebih cepat dan effisien yaitu dengan memafaatkan aplikasi seperti browser, email, facebook, dll.
  • Lebih efektif yaitu irit kertas
  • sebagai tempat untuk pertukaran informasi (data)

Dampak Positif & Negatif Menggunakan Internet Sebagai Media Komunikasi


Sisi Positif Menggunakan internet
  • Orang awam pada awalnya menggunakan internet sebagai media hiburan.
  • Dengan internet orang bisa mendapatkan informasi tanpa batas.
  • Menggunakan media sosial seperti fb untuk pertukaran informasi
Sisi Negatif Menggunakan internet
  • Pada era sekarang ini internet rumit juga untuk dikendalikan karna kemudahan dalam mengaksesnya. Sehingga orang bisa membuka situs-situs tidak direkomendasi.
  • Orang yang tidak bertanggung jawab bisa memprovokasi memanfaatkan internet dengan kecanggihannya.